Sistem Informasi Desa Sokawera Somagede

Gambar Artikel

POSYANDU MELATI III - NOVEMBER 2025 (LANSIA)

10 November 2025

Sokawera, kegiatan Posyandu Melati III di Bulan November 2025:

PosyanduMelati III
BidangKeseahtan - Lansia
Kegiatan

- Pemeriksaan kesehatan (pengukuran tinggi badan, berat badan, tekanan darah, gula darah, asam urat, kolesterol), penyuluhan kesehatan tentang penyakit dan gaya hidup sehat, serta kegiatan non-kesehatan seperti senam, olahraga, kerohanian, dan interaksi sosial untuk menjaga kebugaran fisik dan mental lansia, serta pemberdayaan.

- Pemberian Makanan Tambahan (PMT) : Snack.

LokasiRW 003


Dokumentasi kegiatan





Tulis Komentar